Beda Orang Penghasilan 10 Juta per Bulan dan 10 Milyar per Bulan.
Ada 5 Tahapan Cari CUAN thom:
- Menjual Waktu
Ini biasanya si kalau thom yang employement alias kerja di perusahaan gitu.
Maksudnya jual waktu disini itu, dari kerja 8jam di kantor digaji berapa.
Mentok-mentoknya juga segitu segitu aja, susah banget buat dapetin 10Milyar per bulan, Nah itu yang dibilang ngejual waktu. - Menjual Usaha
Di tahap ini mulai ada pikiran, duh kerja udah keras lebih banyak makan waktu lebih banyak mikir tapi kok segini segini aja pendapatannya?
Next level dongg thom, masuklah di tahap menjual usaha. Jadi ini akan kasih nominal lebih buat skill atau kemampuan yang dimiliki. Biasanya si freelancing.
Kayak merasa lebih fair aja, apa yang dikeluarkan sama dengan yang di dapat.
Di tahap ini harus pinter pinter baca trend, high demand kerjaan apa dan itu yang dipelajarin dan dikerjain. - Menjual Hasil
Ditahap ini gak peduli thom mau keluarin waktu berapa lama, seberapa susah itu, apapun yang dilalui yang dilihat hasil. Misal nih, kayak agency mau bikin campaign pokoknya bisa naikin salesnya sampe 1000%, omset langsung melejit naik banget, itu bisa aja minta bayaran yang lebih lebih, dari bonus atau komisi gitu. - Menjual Dampak
Orang yang disini udah ngelewatin 3 fase diatas situ.
Analoginya gini, fase 1: jadi marketing manager digaji 15juta, fase 2: freelance dibayar 30-50juta, fase 3: ide ini susah dieksekusi orang lain, jadi thom ambil kesempatan ini pake sistemnya komisi atau bonus persenan gitu.
Sedangkan difase ini, lebih keras lagi.
Karena jago marketing, budget 30juta bisa bikin omset naik jadi 10Milyar. Fair aja kalo emang thom seyakin dan sejago itu. Selama dampaknya positif dan emang nyata hasilnya orang pasti rela rela aja kok bayar thom. Karena mayoritas problemnya yang akan di solve ada dampak sama uang. Disini gak akan batasnya mau menghasilkan berapa. Contoh kerjaannya, bisa re-struktur perusahaan jadi lebih ok sistem manajemennya, cari dana investor buat perusahaan, bikin perusahaan jadi IPO, dan lain lain. - Menjual Sistem
Ini momok mentoknya disini. Gimana cari celah buat jual sistem. Ga ada lagi batasan waktu, sistem, dan lain lainnya ituh. Gunain capital atau modal kalian buat "kamu" yang lebih banyak lagi. Gimana tu maksudnya?
Kalo thom udah ahli saatu bidang, cari orang yang punya potensi dan buat orang ini punya keahlian yang hampir sama dengan thom. Jadi punya "mini" A buanyak banget dimana ini bisa bantu kerjaan lebih gampang lagi. Jadi dalam 1 company ada banyak yang bisa sejalan dan sepemikiran tanpa harus hands on lagi diperusahaan itu. Jangan pernah takut buat hire orang, ato mikir nanti buang duit.
Tapi disisi lainnya bakal bantu banget buat sistem dimana mana.
Kalo thom ditahap yang mana nih?
Pesen Pupus cuman satu kok, mau ditahap manapun GAK ADA YANG SALAH.
Tiap orang punya jalannya masing masing, tinggal thom mau gak untuk ke next level.
Sayangku Padamu Selalu,
Pupus dari Bertumbuh.
Bertumbuh - Kami Bekerja Dengan Riang Gembira
Branch Office: Jalan Sapudi No 4, Kelurahan Gubeng, Kecamatan Gubeng, Kota Surabaya 60281 | Bertumbuh Copyright 2022 All Right Reserved
thom menerima email ini karena email dari thom (pasukan.soldier@gmail.com) pernah membeli produk yang dijual bertumbuh, atau membeli produk rekomendasi yang bertumbuh rekomendasikan. Selain itu, mungkin, email dari thom, juga telah thom gunakan untuk mengisi sebuah opt in form di website yang bertumbuh miliki. Jika thom tidak ingin mendapatkan email saya lagi silahkan unsubscribe disini.
atau untuk mengetahui info & update tentang bertumbuh Gabung ke Channel Telegram
Tidak ada komentar:
Posting Komentar