Sabtu, 29 April 2023

🎉 Fitur-fitur baru di Bulan April


Seller yang terhormat, 

Beragam pembaruan telah kami siapkan untuk menunjang penjualanmu di TikTok Shop, sebagian juga telah kami rangkumkan untukmu. Yuk, lihat kembali apa saja yang baru di Bulan April!

🎉  Seller dapat melihat history penggantian jumlah stok produk di Seller Center. Lihat melalui Seller Center - Kelola Stok - Riwayat

(Catatan: Tangkapan layar ini hanya untuk referensi dan menggunakan akun tes dengan data buatan. Tampilan dan fitur yang sesungguhnya mungkin berbeda.)

🎉 Versi baru fitur Chat Customer Service akan segera Hadir! Untuk meningkatkan efisiensi komunikasi antara customer service Anda dengan pelanggan, TikTok Shop menyempurnakan tampilan pada menu dan daftar chat beserta beragam menu fitur baru lainnya selengkapnya di sini.

🎉 Per 14 April 2023, seller dengan angka pelanggarann yang tinggi memiliki kesempatan untuk tahu lebih banyak mengenai pelanggaran di TikTok Shop. Ikuti Quiz untuk potensi pengurangan poin pelanggaranmu. 

🎉 Tampilan baru Analisis Data Aplikasi Seller: Ringkasan versi terbaru, temukan di Seller APP > Data Analysis

🎉 Fitur baru Hadiah Gratis, gunakan fitur promo Hadiah Gratis untuk mendongkrak nilai pesanan dan jumlah konversi. Pelajari selengkapnya di sini.

🎉 Konfigurasi Persentase Diskon Kini Tersedia untuk fitur Seller Voucher dan Obral Kilat! Pelajari informasi lebih lengkap di Seller Voucher dan Obral Kilat.
(Catatan: Tangkapan layar ini hanya untuk referensi dan menggunakan akun tes dengan data buatan. Tampilan dan fitur yang sesungguhnya mungkin berbeda.)


Temukan beragam informasi berjualan di TikTok Shop melalui TikTok Shop Academy. Ikuti webinar dan sosial media kami di sini. 

Salam hangat, 
TikTok Shop Support Team
Kami harap informasi ini bermanfaat bagi Anda. Jika ingin mengubah cara Anda menerima email ini atau berhenti menerima buletin TikTok, klik di sini untuk berhenti berlangganan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar